Macam Konflik. Pengertian Konflik Macammacam Penyebab dan Contohnya yang Perlu Diketahui Liputan6com Jakarta Pengertian konflik adalah suatu proses sosial antara dua orang atau lebih (bisa juga kelompok) di mana salah satu pihak berusaha menyingkirkan pihak lain dengan menghancurkannya atau membuatnya tidak berdaya.
Macam macam konflik bila dilihat dari sisi dampak ataupun efek yang ditimbulkannya dapat dibagi menjadi dua konflik yaitu konflik fungsional dan konflik infungsional Dalam buku perilaku organisasional dijelaskan bahwa definisi konflik fungsional adalah apabila dampak terjadinya konflik dapat memberikan manfaat ( beneficial ) untuk organisasi.
20 Macam Macam Konflik Lengkap Beserta Penjelasan dan
Liputan6com Jakarta Konflik tak hanya muncul dalam sebuah lingkup pemerintahan ataupun negara namun juga lingkup keluarga bahkan diri sendiri Untuk itu ada banyak macammacam konflik yang ada di sekitar kita Konflik artinya percekcokan perselisihan dan pertentangan Konflik berasal dari bahasa Latin “configure” yang berarti saling memukul Secara sosiologis konflik adalah suatu.
Definisi Konflik dan Macam Macam Konflik Learn Is Easy
Macammacam konflik yang selanjutnya adalah konflik politik Konflik politik terjadi antar kelompok maupun antar individu yang berbeda pandangan Hal ini biasa terjadi dalam ranah politik karena masingmasing individu maupun kelompok memiliki cara pandang pola pikir yang berbeda namun memiliki satu tujuan yaitu kekuasaan.
Guru Berbagi Konflik Sosial
dan Contohnya 30+ MacamMacam Konflik Bentuk, JenisJenis,
Pengertian Konflik, Macammacam, Penyebab, dan Contohnya yang
20 Macam Macam Konflik Lengkap Beserta Penjelasan dan
MacamMacam Konflik Berdasarkan JenisnyaMacamMacam Konflik Berdasarkan Pihak Yang TerlibatMacamMacam Konflik Berdasarkan FungsinyaMacamMacam Konflik Berdasarkan Posisi Dalam Struktur OrganisasiMacamMacam Konflik Berdasarkan Dampak Yang TimbulMacamMacam Konflik Berdasarkan Sumber KonflikMacamMacam Konflik Berdasarkan BentuknyaMacamMacam Konflik Berdasarkan Tempat Terjadinya1 Konflik individu Konflik individu adalah jenis konflik yang terjadi secara pribadi yakni antara individu dengan individu atau dengan kelompok masyarakat 2 Konflik sosial Konflik sosial adalah jenis konflik yang terjadi di dalam kehidupan sosial masyarakat saat melakukan interaksi atau komunikasi seharihari 3 Konflik politik Konflik politik adalah jenis konflik yang terjadi karena adanya perbedaan pandangan di dalam kehidupan politik suatu negeri atau wilayah 4 Konflik rasial Konflik rasial adalah jenis konflik yang terjadi antara dua ras atau lebih yang berbeda disebabkan adanya sikap merasa lebih unggul dari ras lain 5 Konflik agama Konflik agama adalah jenis konflik yang dapat terjadi di antara kelompokkelompok yang memiliki agama dan keyakinan berbeda 6 Konflik antar kelas sosial Konflik antar kelas sosial adalah jenis konflik yang melibatkan kelaskelas yang berbeda dalam upaya untuk mempertahankan peran dan status di dalam kelompok masyarakat 7 Konflik intern 1 Konflik dalam diri individu Konflik dalam diri individu atau conflict within the individualadalah jenis konflik yang terjadi karena memilih tujuan yang saling bertentangan atau tuntutan tugas yang terlampau banyak untuk ditinggalkan 2 Konflik antar individu Konflik antarindividu atau conflict among individualadalah jenis konflik yang terjadi karena adanya perbedaan kepribadian antara individu yang satu dengan individu yang lainnya 3 Konflik antar individu dan kelompok Konflik antar individu dan kelompok atau conflict among individual and groupsadalah jenis konflik yang terjadi karena terdapat individu yang gagal beradaptasi dengan normanorma kelompok dimana tempat ia bekerja atau bersosialisasi 4 Konflik antar kelompok dalam organisasi yang sama Konflik antar kelompok dalam organisasi yang sama atau conflict among groups in the same organizationadalah jenis konflik yang terjadi karena setiap kelompok dalam sebuah organisasi memiliki tujuan tersendiri dan berbeda yang ingi 1 Konflik konstruktif Konflik konstruktif adalah jenis konflik yang mempunyai nilai positif kepada pengembangan organisasi 2 Konflik destruktif Konflik destruktif adalah jenis konflik yang memiliki dampak negatif kepada pengembangan organisasi 1 Konflik vertikal Konflik vertikal adalah jenis konflik yang terjadi antara karyawan atau anggota yang memiliki jabatan yang tidak sama secara hirarki atau susunan di dalam sebuah organisasi 2 Konflik horizontal Konflik horizontal adalah jenis konflik yang terjadi antara dua orang atau kelompok yang memiliki kedudukan atau jabatan yang sama atau setingkat dalam organisasi 3 Konflik garis staf Konflik garis staf adalah jenis konflik yang terjadi antara karyawan atau anggota yang memegang posisi komando dengan pejabat staf sebagai penasehat dalam organisasi 4 Konflik peran Konflik peran adalah jenis konflik yang terjadi karena individu memiliki peran yang lebih dari satu 1 Konflik fungsional Konflik fungsional adalah jenis konflik yang dapat memberikan manfaat atau keuntungan bagi organisasi yang dapat dikelola dan dikendalikan dengan baik 2 Konflik infungsional Konflik infungsional adalah jenis konflik yang dapat menimbulkan kerugian atau dampak negatif yang bisa merugikan orang lain 1 Konflik tujuan Konflik tujuan adalah jenis konflik yang terjadi karena adanya perbedaan individu organisasi atau kelompok yang memunculkan konflik 2 Konflik peranan Konflik peranan adalah jenis konflik yang terjadi karena terdapat peran yang lebih dari satu 3 Konflik nilai Konflik nilai adalah jenis konflik yang terjadi karena adanya perbedaan nilai yang dianut oleh seseorang yang berbeda dengan nilai yang dianut oleh organisasi atau kelompok 4 Konflik kebijakan Konflik kebijakan adalah jenis konflik yang terjadi karena individu atau kelompok tidak sependapat dengan kebijakan yang diambil oleh organisasi 1 Konflik realistis Konflik realistis adalah jenis konflik yang terjadi karena timbulnya kekecewaan individu atau kelompok atas tuntutannya 2 Konflik nonrealistis Konflik nonrealistis adalah jenis konflik yang terjadi karena adanya kebutuhan yang meredakan ketegangan 1 Konflik ingroup Konflik ingroup adalah jenis konflik yang terjadi dalam kelompok atau masyarakat sendiri 2 Konflik outgroup Konflik outgroup adalah jenis konflik yang terjadi antara suatu kelompok atau masyarakat dengan suatu kelompok atau masyarakat lain Memang ada beberapa jenis konflik didasarkan pada kriteriakriteria tertentu seperti pihak yang terlibat sumber konflik atau dampak yang timbul Semoga info di atas bisa menambah wawasan pengetahuan.